PT. EQUITYWORLD FUTURES Minyak Menuju Gain Mingguan terkait Pembicaraan informal OPEC dan Rusia

PT. EQUITYWORLD FUTURES – Minyak memulihkan kembali penurunannya, bersiap untuk kenaikan mingguan setelah anggota OPEC Aljazair mengatakan pertemuan organisasi dengan Rusia memberikannya kepercayaan kesepakatan dapat dicapai untuk menyeimbangkan kembali pasar global.
Futures sedikit berubah di New York setelah penurunan 1,9 persen. Menteri Energi Aljazair Noureddine Boutarfa mengatakan dia lebih optimis meraih kesepakatan setelah diskusi antara Organisasi Negara Pengekspor Minyak dan Rusia di Doha. Menteri Energi Rusia Alexander Novak mengatakan konsensus muncul dan bahwa negaranya sedang mempertimbangkan pembatasan output selama enam bulan.
West Texas Intermediate untuk pengiriman Desember 11 sen lebih tinggi di level $ 45,53 per barel di New York Mercantile Exchange pada pukul 12:11 siang waktu London, setelah sebelumnya turun 87 sen ke level $ 44,55 per barel. Total volume perdagangan yakni sekitar 46 persen di atas rata-rata 100-hari. Harga sudah naik 4,9 persen untuk minggu ini.
Equity world Futures Brent untuk pengiriman Januari kehilangan 74 sen, atau 1,6 persen, ke level $ 45,75 per barel di ICE Futures Europe exchange yang berbasis di London. Minyak jenis ini diperdagangkan di level $ 46,61 pada pukul 12:12 waktu setempat. Minyak mentah patokan global ini diperdagangkan pada premium 50 sen unutk WTI. 
Sumber: Bloomberg

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PENGALAMAN SELEKSI KERJA PT. EQUITY WORLD FUTURES

Equityworld Futures Semarang : Saham Eropa membukukan kerugian minggu keempat berturut-turut di tengah kegelisahan Fed

Equityworld Futures Semarang - Fed Beritahukan Ketidakpastian Atas Dampak Naiknya Treasury Yields

Member of :

KBI | PT EQUITYWORLD FUTURES BAPPEBTI | PT EQUITYWORLD FUTURES JFX | PT EQUITYWORLD FUTURES ForexIndonesia | PT EQUITYWORLD FUTURES